Skip to main content

Cara Membuat Push Notification Message di Android


Cara Membuat Push Notification Message di Android 

Hallo guys selamat pagi atau siang mungkin ya pada kali ini saya akan membuat sebuah postingan mengenai Push Notification  Android, jika kamu pengguna Android atau smartphone jaman now pasti tentunya gak akan melewatkan pasti saja ada aplikasi yang mempunyai atau memberithau setiap pesan masuk seperti aplikasi portal berita yang terus mengirim notifikasi setiap update artikel.

Tapi untuk pembuatan notifcation message ini saya kali ini hanya berkiblat ke Android Studio, jadi buat pengguna bahasa pemegroraman lainya silahkan skip dulu saja. Nah jika kamu kebetulan pengguna Android Studio dan ingin belajar pembuatan notification ini silahkan simak saja postingan ini kali saja membantu.

Untuk lebih lengkapnya silahkan kamu baca-baca dulu dokumentasinya disini https://firebase.google.com/docs/cloud-messaging , secara teori simplenya kita ingin mengirim notifikasi dan kita tentunya akan menambahkan library gradle hanya beberapa saja dan codingan sedikit serta penambahan class service untuk handle datangya notifiacation.

Dan untuk membuat notification android ini ada baiknya juga kamu harus melihat atau melakukan aksi yang ini Cara Tracking Aplikasi Android dengan Firebase. Nah usai mengikuti postingan itu silahkan tambahkan juga dependencies seperti dibawah ini:

Tak lupa juga tambakan bagian gradle untuk mengkoneksikan lebih lengkap, seperti dibawah ini:

Nah... lalu sync atau coba singkronkan saja langsung gradle tersebut silahkan tunggu saja, apabila sudah sync dan sudah selesai 100% maka lanjutkan kita dengan menambahkan sebuah script untuk sebuah service atau teman-teman copas saja script ini di dalam file Manifest.xml dan paste atau tempel di dalam tag application.

Lanjut?, oke karena kita menambahkan sebuah script service di manifest.xml maka kita tambahkan juga tentunya sebuah class dengan nama MyFirebaseMessagingService seperti yang tertera pada script diatas, dan untuk isi codingan dari service tersebut silahkan copas saja codingan dibawah ini.



Apa selanjutnya?, langsung saja install aplikasi pada hp atau device kamu dan pastikan aplikasi tersebut sudah terinstall dengan benar dan tepat agar kita dapat menerima notifikasi ya guys.

Dan langsung saja kita coba kirim notification, buka akun firebase dan pilih console dan pilih cloud message lalu pilih notifikasi baru, lalu akan menampilkan sebuah form untuk mengiri notification seperti title atau judul dan message untuk ini notifikasi. Tak lupa juga pilih targetkan pengguna yang paling penting agar jelas pengirimanya kemana, pilih saja nama package name yang telah di daftarkan oleh kamu sendiri.

Selang beberapa saat hp kamu akan memerima notifikasi yang sudah dikirim lewat firebase dan jika tidak muncul silahkan tunggu saja beberapa saat atau kirim beberapa kali saja notifikasi lewat firebase biasanya saya juga sering seperti itu agak lama atau agak susah tapi jika sudah 1x terkirim selanjutnya akan lancar.

Buat teman-teman yang memparktekan tutorial ini dan bingung atau menemui error kekeliruan dalam penambahakan notifikasi silahkan teman-teman tanya sajalewat fan page facebook atau kirim komentar saja dan untuk mengakhiri artikel ini salam ngulik.
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar